Senin, 23 Agustus 2021

DIAFRAGMA

 

DIAFRAGMA

Pernapasan terjadi apabila paru-paru mengembang dan mengempis dengan bantuan otot-otot tulang rusuk dan otot diafragma. Saat menarik nasaf, rongga dada mengembang dan diafragma mendatar. Udara masuk ke paru-paru melalui hidung.

Saat menghembuskan napas, rongga dada mengempis dan diafragma melengkung ke atas. Karbon dioksida keluar dari paru-paru melalui hidung.



Sumber gambar : http://gretha.my.id/audiobuku/wp-content/uploads/2017/10/sd5-in-ex-pirasi-manusia.jpg

13 komentar: